Apakah anda pernah memperhatikan buah yang pernah anda makan? Mengapa ada yang berasa manis, asam, dan pahit? Allah Swt Telah menjelaskannya dalam Al-Quran dalam Surah Ar-Ra’d [13]: 4 وَفِى ٱلْأَرْضِ قِطَعٌ مُّتَجَٰوِرَٰتٌ وَجَنَّٰتٌ مِّنْ أَعْنَٰبٍ وَزَرْعٌ وَنَخِيلٌ صِنْوَانٌ وَغَيْرُ صِنْوَانٍ يُسْقَىٰ بِمَآءٍ وَٰحِدٍ وَنُفَضِّلُ بَعْضَهَا عَلَىٰ بَعْضٍ فِى ٱلْأُكُلِ إِنَّ فِى ذَٰلِكَ لَءَايَٰتٍ لِّقَوْمٍ يَعْقِلُونَ […]
Kriteria Busana Muslimah
Pada tiga tahun terakhir, busana muslim bertransformasi dari gaya konservatif menjadi lebih muda dan modern. Bermunculannya komunitas hijab hingga diselenggarakannya bazar dan tren modest wear makin memperkuat pertumbuhan pengguna busana santun. Menurut Dirjen Industri Kecil Menengah (IKM ) Kementerian Perindustrian, Euis Saidah, ada 20 juta wanita penduduk Indonesia yang menggunakan hijab. Hal ini selaras dengan perkembangan industry fashion muslim yang […]
Apa Saja Ya Hak Kepemilikan Perempuan?
Apakah anda setuju dengan asumsi kebanyakan orang mengenai perempuan hanya di 3 tempat ini “Dapur, Kasur, Sumur”? Banyak pula orang yang yang menjadikan alasan untuk melarang keterlibatan perempuan dalam berbagai bidang. Perempuan sama halnya dengan laki-laki, mereka memperoleh hak atas hasil kerjanya. Al-Quran menegaskan hak kepemilikan perempuan dalam Surat An-Nisa [4] ayat 32, sebagai […]